Manajemen perkantoran harus dikelola dengan baik oleh setiap bagian dalam suatu struktur organisasi perkantoran. Setiap bagian atau departemen selalu menciptakan, mengumpulkan, dan menerima data baru setiap harinya dan itu harus diolah menjadi informasi yang baik dan siap pakai, yang pada akhirnya siap digunakan sebagai dasar pengambilan keputusan. Banyak hal penting yang diurusi oleh sebuah perusahaan, mulai dari struktur organisasi kantor, pengenalan sistem informasi manajemen, penanganan prosedur, catatan kantor dan penanganan dokumen bisnis, pengarsipan, kas kecil, tata ruang dan lingkungan kantor, perjalanan dinas, rapat kantor, sampai penanganan tamu yang berkunjung sebagai relasi perusahaan.
Buku Manajemen Perkantoran ini dapat dipergunakan di perguruan tinggi yang memiliki program diploma manajemen yang mengadakan mata kuliah Manajemen Perkantoran, perguruan tinggi yang memiliki program studi administrasi, dan sekolah akademi sekretaris. Materi dalam buku ini juga sangat berguna untuk menambah wawasan para pegawai kantor, khususnya yang berhubungan dengan pekerjaan administrasi dan manajemen.
Manajemen Perkantoran
Rp 88.000
Buku Manajemen Perkantoran ini dapat dipergunakan di perguruan tinggi yang memiliki program diploma manajemen yang mengadakan mata kuliah Manajemen Perkantoran, perguruan tinggi yang memiliki program studi administrasi, dan sekolah akademi sekretaris. Materi dalam buku ini juga sangat berguna untuk menambah wawasan para pegawai kantor, khususnya yang berhubungan dengan pekerjaan administrasi dan manajemen.
Ketersediaan: Stok 25
Berat | 0,48 kg |
---|